Tahukah anda bahwa monitor Liquid Crystal Display (LCD) sebenarnya tidak
ramah lingkungan? Saat layarnya dinyalakan menggunakan tabung-tabung
fluorescent atau cold cathode fluorescent lamp (CCFL) (biasanya ada 4
buah), uap merkuri (air raksa) bertekanan rendah bakal kebentuk akan
terbentuk. Didalamnya mengandung merkuri (hg) yang luar biasa berbahaya
bagi kesehatan manusia. Bila dibuang begitu saja, akan mencemari
lingkungan. Atas dasar itulah, kemudian LED mulai diciptakan. Berikut
adalah alasan lain kenapa kita harus memilih LED dibanding LCD: Kalo dibuang gitu aja bakal mencemari lingkungan.
Hemat energi
Pasti
penting! Sekarang sudah ada monitor yang memiliki motion sensor. Jika
anda sedang didepan layar monitor, otomasi monitornya meredup/gelap.
Akan menyala secara otomatis jika anda berada didepan layar kembali.
Selain itu, ada juga yang namanya light sensor. Ini biasanya ada
hubungannya dengan ruangan gelap/ terang. Bila di ruangan redup, pasti
mata terasa sakit karena monitor terlalu terang kan? Nah light sensor
bisa membantu menyesuaikannya. Di ruangan terang, otomatis monitor
making terang, dan juga sebaliknya. Ada juga pilihan eco saving untuk
hemat energi. Tinggal pilih mau hemat berapa persen energi. Dan satu
lagi, ada timer yang bisa diatur yang memungkinkan monitor bisa mati
otomatis.
Jernih
Walau hemat energi, bukan berarti
tampilan LED monitor biasa-biasa saja. Justru makin cerah, tajam dan
cemerlang. Bandingkan saja kejernihannya saat main game atau nonton film
di LCD monitor, TV biasa dan di LED monitor.
Canggih
Sekarang
sudah ada teknologi di LED monitor yang memungkinkan gambar atau film
di monitor selalu berada di tengah bila dilihat dari sudut (angle)
manapun.
Trend
Makin hari, LED monitor makin dicari
banyak orang. Intinya mulai menjadi trend. Untuk yang hobi bermain game,
atau pekerjaannya harus menggunakan komputer, penting skeali untuk
memiliki LED monitor yang punya banyak kelebihan.
Tipis
Rata-rata
kelebihan monitor LED satu paket sama ukurannya yang tipis. Jadinya
keliatan keren dan tidak memakan tempat. Untuk yang sibuk kerja, penting
lho punya monitor yang tipis, agar tidak memakan tempat kerja dan
membuat stress.
Semoga bermanfaat..
Terima kasih artikelny,, baca" n Cari postingan seputar kimia, Salam Kenal ya, By : Kimia tambang emas
BalasHapus